
Daun stevia terkenal sebagai pemanis dengan 200 kali lebih manis dari gula dan menjadi salah satu pemanis alami terbaik untuk penderita diabetes.
Selain rendah kalori, stevia dapat mempertahankan rasanya saat dipanaskan, menjadikannya pemanis yang ideal untuk memanggang atau minuman panas.
Drip Sweet Stevia Cair tidak hanya bisa Anda konsumsi untuk minuman, tetapi juga dicampur ke makanan.
6. Wholesome Sweeteners Organic Stevia
BACA JUGA: Pantangan Makanan untuk Penderita Diabetes, Awas Jangan Dilanggar
Pemanis bebas kalori ini terbuat dari stevia yang diklaim tidak memiliki dampak terhadap kenaikan indeks glikemik.
Wholeshome Sweeteners Organic Stevia bisa menjadi pilihan bagi yang mencoba mengatur asupan kalori dan kadar gula darah.
BACA JUGA: Daftar Buah-buahan yang Bisa Bantu Menurunkan Kolestrol, Dahsyat!
Wholesome Organic Stevia adalah pengganti gula alami yang cocok untuk teh panas, es kopi, sereal, smoothie, roti panggang, dan buah.
7. Stefia Truly Sweetener
Diekstrak dari daun Stevia Rebaudiana, Stefia Truly Sweetener adalah pengganti gula alami untuk menambah rasa manis pada kopi dan teh.
BACA JUGA: Makanan Lebaran Penyebab Kolesterol Naik, Awas Jangan Berlebihan
Selain digunakan sebagai pemanis, stevia mengandung antioksidan yang kuat, seperti asam felonik, flavonoid, glikosida diterpen (stevioside dan rebaudioside-A), tanin terkondensasi, dan antosianin. (Hellosehat).