Tanjung Pinang Dibenahi Biar Tak Disebut Pangkal Pinang

Tanjung Pinang Dibenahi Biar Tak Disebut Pangkal Pinang - GenPI.co KEPRI
Gubernur Kepri Ansar Ahmad melakukan pengukuhan kepengurusan Kerabat Provinsi Kepulauan Riau Jakarta (KPKRJ) di Hotel Paragon, Jakarta, Sabtu (4/6). Foto: Diskominfo Kepri.

Gubernur Kepri juga menyampaikan terkait rencana Pemprov Kepri menjadikan kantor penghubung yang ada di Jakarta sebagai rumah singgah yang bisa dimanfaatkan masyarakat Kepri nantinya.

Sehingga masyarakat yang akan berobat atau keperluan lainnya, tidak perlu lagi menyewa hotel karena bisa menginap di rumah singgah yang sudah disiapkan.

Ketua KPKRJ 2022 - 2027 Oki Rahman Rasyid dalam kesempatan ini berterimakasih kepada Pemerintah Provinsi Kepri yang telah memberikan perhatian kepada masyarakat Kepri di perantauan, terutama KPKRJ.

BACA JUGA:  Wajah Kota Lama Tanjung Pinang Makin Bedelau, Anggarannya Rp9,8 M

"Semoga silaturahmi ini senantiasa terjaga dan memberikan manfaat bagi kita dan daerah Kepri," katanya.(*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya