Kekurangan Vitamin D Bahaya Lho! Bisa Berisiko Demensia

Kekurangan Vitamin D Bahaya Lho! Bisa Berisiko Demensia - GenPI.co KEPRI
Ilustrasi. Kekurangan vitamin D bisa meningkatkan risiko demensia. Foto: GenPI.co.

“Kami menggunakan analisis genetik yang kuat di antara populasi besar,” ujarnya, dikutip dari Healthline, Minggu (19/6).

Ahli geriatri dan Direktur Kesehatan Kognitif Geriari di Providence Saint John’s Health Center, Scott Kaiser, merespon studi tersebut dengan berpendapat bahwa penelitian lebih lanjut diperlukan untuk mengonfirmasi pendapat itu.

“Mengingat studi baru menunjukkan hubungan antara vitamin D dan risiko demensia,” ujarnya.

BACA JUGA:  Daftar Vitamin untuk Kesehatan Hati yang Perlu Kamu Tahu

Jika terdapat penelitian lebih lanjut, Kaiser mengatakan hal itu bisa berguna sebagai upaya untuk menurunkan risiko demensia.

Menurutnya, penelitian layak diselidiki lebih lanjut sehingga dapat mengetahui jenis vitamin D seperti apa yang dapat dikonsumsi kelompok berisiko tinggi.

BACA JUGA:  Vitamin Penting untuk Kulit Biar Sehat dan Awet Muda, Wajib Tahu!

“Ini adalah studi yang sangat menarik dan menambah area penyelidikan yang sangat penting antara vitamin D dan risiko demensia,” kata Kaiser. (ant)

 

BACA JUGA:  Makan Ikan Turunkan Risiko Stroke dan Gagal Jantung, Benarkah?

Video seru hari ini:

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya