Polresta Barelang lakukan pengecekan mako Polsek Lubuk Baja. Senjata api alias senpi yang digunakan para pesonel diperiksa, demikian pula ruang tahanan.
Saat beraktivitas di tempat umum sendirian, olahraga misalnya, harus senantiasa waspada. Bahkan joging di kawasan perumahan pun bisa jadi sasaran jambret.