Polda Kepri Cek Stok Minyak Goreng di Pasaran , Ini Hasilnya

Polda Kepri Cek Stok Minyak Goreng di Pasaran , Ini Hasilnya - GenPI.co KEPRI
Polisi melakukan pengecekan stok minyak goreng di salah satu gudang distributor Kota Batam. Foto: Subdit IV Ditreskrimsus Polda Kepri.

PS Kasubdit I Ditreskrimsus Polda Kepri itu juga mengatakan untuk wilayah Tanjung Pinang dan Bintan juga aman dan beberapa wilayah Kepri lainnya.

"Kemarin untuk Tanjung Pinang dari Medan sudah datang minyak sebanyak 120 ton dengan dua kali kedatangan," jelasnya.

Farouk mengimbau kepada masyarakat Kepri agar tidak panik terhadap kabar kelangkaan minyak yang menjadi salah satu topik pemberitaan akhir-akhir ini.

BACA JUGA:  Cegah kelangkaan, Tanjung Pinang Datangkan 200 Ton Minyak Goreng

"Kami harap masyarakat melakukan pembelian sesuai dengan kebutuhan. Jangan lakukan panic buying," ujarnya.

Ia juga meminta masyarakat bila menemukan penjualan minyak goreng tidak sesuai HET maka hal itu bisa dikoordinasikan ke Disperindag maupun pihak lainnya hingga ke kepolisian.

BACA JUGA:  Polda Kepri Jawab Soal Dugaan Beras Impor Lewat Jalur Tak Resmi

"Jika ada aduan akan kami telusuri," ujarnya. (*)

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya