
Pemakaman jenazah Norlius dilaksanakan pada pukul 09.00 Waktu Arab Saudi.
Sebelumnya, tim kesehatan PPIH Embarkasi Batam menyediakan posko kesehatan di setiap penginapan masing-masing kloter.
Selain itu, untuk mengantisipasi dan memantau kesehatan para calon jemaah haji, tim kesehatan juga membekali jam pintar untuk para calon haji yang memiliki riwayat kesehatan berisiko tinggi dan lanjut usia. (ant)
BACA JUGA: 14 Calon Haji Kloter 12 Embarkasi Batam Pakai Jam Pintar
Jangan lewatkan video populer ini: