5 Rekomendasi Buah Bagi Pasien Covid-19, Bantu Lawan Infeksi

5 Rekomendasi Buah Bagi Pasien Covid-19, Bantu Lawan Infeksi - GenPI.co KEPRI
Pisang merupakan salah satu buah yang direkomendasikan bagi pasien Covid-19. Foto: GenPI.co.

Pasien Covid-19 disarankan untuk mencukupi kebutuhan cairan. Melon dapat membantu hal ini apalagi jika pasien mengalami diare.

Diare membuat pasien membuang banyak cairan dari tubuh, dengan mengonsumsi melon, pasien terhindar dari dehidrasi.

4. Pisang

Pisang merupakan buah yang tinggi prebiotik sehingga mendorong pertumbuhan bakteri baik dalam usus.

BACA JUGA:  Pisang Jadi Buah Pantangan Diabetes, Mitos atau Fakta?

Mengonsumsi pisang dapat membantu melawan infeksi dan meningkatkan imun tubuh.

5. Nanas

Seperti halnya jeruk, nanas mengandung banyak vitamin C. Penderita Covid-19 harus banyak mengonsumi vitamin C yang menjadi antioksidan dan mendukung pemulihan dari penyakit. (Hellosehat)

BACA JUGA:  5 Rekomendasi Buah untuk Menjaga Kesehatan Jantung

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya