Berikut Cara daftar Kepesertaan BPJS Kesehatan

Berikut Cara daftar Kepesertaan BPJS Kesehatan - GenPI.co KEPRI
Ilustrasi pelayanan di kantor BPJS Kesehatan Batam. Fpto: Alamudin/GenPi.co Kepri.

- Unduh aplikasi JKN Mobile  lalu daftar.

- Pilih pendaftaran peserta baru  lalu klik setuju jika telah membaca semua ketentuan pendaftaran.

- Masukan nomor kartu keluarga dan   masukan kode captcha.

BACA JUGA:  BPJS Kesehatan Jadi Syarat Urus SIM, Kapan Berlaku di Kepri?

- Sistem akan menampilkan daftar data keluarga dan calon peserta BPJS Kesehatan  Isi semua data diri sesuai dan klik selanjutnya.

 - Pilih fasilitas kesehatan (faskes) yang diinginkan, termasuk dokter gigi.

BACA JUGA:  Cari Loker di Bintan Lewat Aplikasi Si Lancar, Ini Cara Daftarnya

- Masukan alamat e-mail  lalu klik simpan.

- Kode verifikasi akan dikirimkan ke alamat e-mail yang didaftarkan  selanjutnya cek email masuk dan salin kode verifikasi ke aplikasi JKN Mobile.

BACA JUGA:  Cara Membersihkan Rumah Setelah Selesai Dipakai Isoman

- Peserta akan mendapatkan virtual account untuk pembayaran premi  Pembayaran premi BPJS kesehatan.

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya