Aneka Buah yang Baik untuk Penderita Diabetes

Aneka Buah yang Baik untuk Penderita Diabetes - GenPI.co KEPRI
Beberapa buah-buahan bisa baik untuk penderita diabetes. Foto: GenPI.co

3. Pir

Buah pir baik untuk diabetes karena mengandung flavonoid yang disebut-sebut sebagai kunci mencegah sekaligus mengobati diabetes.

Buah ini mengandung serat cukup tinggi dan sangat cocok untuk pasien penyakit gula.

Makan buah pir dapat mencukupi sekitar lebih dari 20 persen asupan serat harian yang direkomendasikan.

BACA JUGA:  Manfaat Teh Hijau untuk Menurunkan Kolesterol, Dahsyat!

Serat pada buah ini membantu memperlancar sistem pencernaan dan membuat Anda kenyang lebih lama. Alhasil, keinginan untuk makan berlebih pun dan gula darah jadi lebih terkontrol.

4. Alpukat

Alpukat termasuk buah yang baik untuk diabetes. Lemak yang terkandung adalah lemak tak jenuh yang bagus untuk mengendalikan gula darah.

BACA JUGA:  Daftar Buah-buahan yang Bisa Bantu Menurunkan Kolestrol, Dahsyat!

Alpukat juga baik untuk diabetesi karena bisa menciptakan rasa kenyang lebih lama setelah dikonsumsi. Hal ini mampu meningkatkan kinerja hormon insulin.

Alpukat juga bermanfaat menurunkan risiko sindrom metabolik yang menjadi pemicu utama diabetes.

5. Mangga

BACA JUGA:  Leher sering Pegal, Benarkah Tanda Kolestrol?

Mangga kaya akan kandungan vitamin A serta vitamin C yang baik untuk menjaga sistem kekebalan tubuh pasien diabetes.

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya