
Dengan mengasah kemampuan, Amsakar percaya alumni STIKOM Muhammadiyah Batam dan anak muda pada umumnya dapat berdikari.
“Generasi milenial harus hadir dengan konsep yang baru, tinggalkan pola-pola yang tidak baik," ajaknya.
Menurutnya dengan demikian milenial akan bersiap menghadapi era bonus demografi pada Tahun 2030 mendatang.
BACA JUGA: Wisuda Santri TPQ, Ini Motivasi dari Orang Nomor Satu di Batam
Saat itu penduduk Indonesia, 70 persennya diperkirakan berusia produktif. Kesiapan milenial juga diperlukan guna menjemput Indonesia Emas 2045 mendatang.
"Kepada kalian semua tentu kami titipkan harapan yang besar. Generasi yang bersiap bersaing, hingga di kancah global," ujarnya. (*)
BACA JUGA: SMK Muhammadiyah Kabil Mulai Dibangun, Ini Tujuannya
Simak video pilihan redaksi berikut ini: