"Dengan ketinggian gelombang laut diperkirakan mulai dari 0,5 meter sampai 1,25 meter," tambahnya.
Fitri menjelaskan suhu udara di wilayah Kepri diperkirakan mulai dari 24 derajat celcius hingga 32 derajat celcius dengan kelembaban udara mulai dari 65 persen hingga 95 persen.
"Kondisi panas seperti ini agar mengurangi kegiatan di luar gedung serta mencukupi minum air putih agar tidak mudah dehidrasi dan jangan membakar lahan karena dikhawatirkan bisa mengakibatkan kebakaran lahan," ujarnya.(*)
BACA JUGA: Cuaca Kepri Hari Ini, Pagi Berawan, Siang Berpotensi Hujan
Video populer saat ini: