
Apalagi jika anak tersebut disertai dengan demam atau gejala lainnya.
Orang tua diimbau untuk tidak memberikan obat-obatan yang didapat dengan bebas tanpa anjuran tenaga kesehatan yang berkompeten.
Tenaga kesehatan dan fasilitas layanan kesehatan untuk sementara juga tidak boleh meresepkan obat-obatan dalam bentuk cair atau sirop sampai ada pengumuman resmi.
BACA JUGA: 3 Anak di Kepri Ditemukan Alami Gagal Ginjal Akut Misterius
Untuk merawat anak yang demam di rumah, Elfiani menyarankan untuk mencukupi kebutuhan cairan, kompres air hangat dan kenakan pakaian tipis.
“Jika ada tanda bahaya segera bawa ke fasilitas layanan kesehatan terdekat,” ujarnya. (ant)
BACA JUGA: Merasa Aneh Saat Buang Air Kecil? Awas Batu Ginjal
Kalian wajib tonton video yang satu ini: