Kendalikan Inflasi, Batam Kembangkan Kebun Cabai di Pulau Setokok

Kendalikan Inflasi, Batam Kembangkan Kebun Cabai di Pulau Setokok - GenPI.co KEPRI
Wakil Wali Kota Batam Amsakar Achmad. Foto: Dok. GenPI.co Kepri.

“Pak Mardanis (Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Batam) dan Bank Indonesia sedang membuat kebun khusus untuk para petani cabai di Setokok, dan sekarang sedang mengembangkan lagi di titik lain," ujarnya, Rabu (24/8).

Menurut Amsakar, kenaikan harga komoditas strategis di Batam disebabkan beberapa faktor.

Di antaranya terjadi perubahan cuaca yang ekstrem dan jalur distribusi yang tidak mudah. (ant)

BACA JUGA:  Inflasi Batam Pada April 2022 Dipicu Kelompok Bahan Pangan

 

Lihat video seru ini:

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya