Puasa dan Lebaran, Okupansi Restoran dan Resort Meningkat

Puasa dan Lebaran, Okupansi Restoran dan Resort Meningkat - GenPI.co KEPRI
Para wisatawan lokal menikmati suasana senja di Resort Nongsa Point Marina beberapa waktu lalu. Foto: Alamudin/GenPI.co Kepri.

"Kita lihat dari data BPS (Badan Pusat Statistik) kunjungan wisatawan asing masih sedikit sehingga belum terlalu berdampak pada hunian hotel,” kata dia.

Berdasarkan data BPS Kepri, kata Mansyur saat ini yang mendominasi adalah wisatawan nusantara, sebagian dari mereka akan ke Singapura melalui Batam.

Mansyur mengatakan pihaknya pengelola hotel dan restoran berharap ke depannya pemerintah agar melakukan terobosan aturan untuk meningkatkan kunjungan orang ke Batam dan Kepri.

BACA JUGA:  Ansar Dukung Investor Masuk Anambas, Demi Resort Berkelas Dunia

"Apalagi saat ini seluruh Indonesia ditetapkan PPKM Level 2 ini di satu sisi menjadi kekhawatiran kami," ujarnya.

Mansyur juga berharap kondisi Pandemi Covid-19 bisa beralih ke endemi sehingga bisa berimbas pada pertumbuhan ekonomi.

BACA JUGA:  Turi Beach Resort Berikan Harga Khusus untuk Wisatawan Nusantara

"Kalau ke endemi kami rasa bisa berimbas kepada hunian hotel saat ekonomi mulai membaik," ujarnya. (*)

Tonton Video viral berikut:

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya