
Beberapa faktor risiko demensia antara lain kurangnya aktivitas dan olahraga, mengonsusmi makanan tidak bernutrisi, mengonsumsi alkohol, rokok dan mengonsumsi obat tidur yang berkepanjangan.
Faktor risiko lainnya yakni memiliki masalah medis yang sudah ada sebelumnya misalnya pernah mengalami kecelakaan, penyakit gula darah, kolesterol dan tekanan darah tinggi.
Pukovisa juga berbagi cara menanggulangi pikun, yaitu dengan menerapkan formula 4-4-2.
BACA JUGA: Kekurangan Vitamin D Bahaya Lho! Bisa Berisiko Demensia
Formula ini yaitu bebas 4 pengganggu otak yaitu zat neurotoksik dan adiktif, penyakit karidovaskular dan neurotoksik, pengalaman yang merusak otak, serta penyakit otak.
Kemudian 4 bahan baku optimal yang dapat menjaga kesehatan otak yakni nutrisi, istirahat yang cukup, olahraga dan aktivitas seni, serta koleksi memori yang bernilai.
BACA JUGA: Ternyata Hipertensi Berisiko Sebabkan Demensia, Bahaya!
“Misalnya memilih memori atau pembelajaran sesuai prioritas untuk pengembangan diri,” kata dia.
Formula 2 yang terakhir adalah dua karakter mulia berupa kecerdasan dan kreativitas. (ant)
BACA JUGA: Pemahaman Keliru, Capaian Vaksin Lansia di Kepri Terhambat
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?