Ketua DMI Kepri ke Tanjung Pinang dan Bintan, Ini Misinya

Ketua DMI Kepri ke Tanjung Pinang dan Bintan, Ini Misinya - GenPI.co KEPRI
Ketua DMI Kepri Muhammad Rudi berkunjung ke Tanjung Pinang, Minggu (20/2/2022). F: Dok. DMI Kepri

Di bawah kepemimpinannya, DMI berkomitmen untuk membangun masjid sampai ke pelosok Provinsi Kepri.

Selain ingin membangun masjid di pemukiman yang belum ada tempat ibadahnya, Rudi juga mengajak masyarakat untuk terus memakmurkan semua masjid yang sudah ada di Kepri.

Dari Tanjung Pinang, Rudi dan rombongan melanjutkan perjalanan ke Kabupaten Bintan untuk bersilaturahmi dengan masyarakat Bintan. (*)

BACA JUGA:  Wawako Merasa Bangga Saat Buka MTQ Kecamatan Galang, Lho Kenapa?

 

Video heboh hari ini:

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya