TNI AL Buka Penerimaan Siswa Saka Bahari di Natuna

TNI AL Buka Penerimaan Siswa Saka Bahari di Natuna - GenPI.co KEPRI
TNI AL buka penerimaan siswa saka bahari. Foto: ANTARA/Humas Lanal Ranai.

Lebih lanjut, Danlanal mengatakan hasil yang diharapkan dari kegiatan Saka Bahari sehingga mampu berperan serta aktif dalam mendukung pembangunan nasional terutama dalam bidang kebaharian.

"Seperti kita ketahui bahwa Natuna 80 persen wilayahnya adalah lautan, dimana wilayah Kabupaten Natuna adalah kepulauan, menjadi hal yang wajar jika kita harus mengutamakan bidang kemaritiman dan kebaharian," kata Danlanal.

Ia juga mengatakan sebagai calon - calon Saka Bahari yang merupakan salah satu sektor kepemudaan kemaritiman harus lebih baik lagi dan menjadi contoh bagi yang lain.

BACA JUGA:  Koarmada Periksa Kapal Perang TNI di Laut Natuna Utara, Ada Apa?

"Saat ini, memasuki angkatan yang ke 5 dan jika kalian mengikuti pengukuhan dengan baik maka akan diterima menjadi anggota Saka Bahari. Jaga kesehatan dan tetap patuhi protokol kesehatan, walaupun COVID - 19 sudah mulai menurun namun kita tetap harus waspada." kata Danlanal. (ant)

Simak video berikut ini:

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya