Booster di PT Kawasan Tunas Pakai Pfizer, Segini Total Dosisnya

Booster di PT Kawasan Tunas Pakai Pfizer, Segini Total Dosisnya - GenPI.co KEPRI
Karyawan PT di Kawasan Tunas Industri mengikuti vaksinasi serentak yang diselenggarakan Polda Kepri. F: Humas Polda Kepri

Ia mengatakan kepolisian daerah harus melakukan strategi untuk mengejar dosis vaksinasi kedua. Saat ini diakuinya banyak masyarakat yang sudah vaksin satu tapi belum melaksanakan vaksin kedua.

“Arahan dari Bapak Kemenkes RI bagi masyarakat yang sudah dosis kedua yang sudah lewat dari 3 bulan bisa diberikan boster,” kata Kapolri.

Vaksin dosis kedua diharapkan mencapai target nasional 70 persen di bulan Mei 2022. Sampai saat ini baru delapan provisi yang sudah mencapai target nasional.

BACA JUGA:  2.500 Pelaku Parekraf Ikut Booster, Segini Vaksinator yang Turun

“Diahrapkan untuk provinsi lain segera dikejar pelaksanaannya agar mencapai target nasional,” kata dia.

Sigit juga meminta masyarakat untuk terus mematuhi protokol kesehatan, khususnya pemakaian masker untuk memotong laju angka penularan Covid-19. (*)

BACA JUGA:  Vaksinasi di Polda Kepri, Booster Tak Perlu Tunggu 6 Bulan

 

 

BACA JUGA:  Ini Jadwal Vaksin Booster di Batam, Buruan Daftar

Video seru hari ini:

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya