5 Usaha Sampingan untuk Mahasiswa, Bisa Nambah Uang Jajan

5 Usaha Sampingan untuk Mahasiswa, Bisa Nambah Uang Jajan - GenPI.co KEPRI
Ilustrasi. F: Dok. GenPI.co

Kamu bisa membuka usaha yang sesuai dengan minatmu dengan menyesuaikan jadwal kuliahmu.  Jadi meskipun menghasilkan uang, kuliahmu tidak perlu terganggu.

Blogger

Jika kamu termasuk mahasiswa yang suka menulis, kamu bisa menjadi seorang blogger. Kamu cukup mengandalkan ide untuk membuat konten menarik dan bermanfaat menjadi sebuah konten.

BACA JUGA:  Jalan Kaki, Olahraga Ringan yang Kaya Manfaat

Ketika blog mu sudah terkenal dan memiliki banyak pembaca, akan banyak platform yang mebayar tulisan yang telah kamu bagikan.

Youtuber

BACA JUGA:  Influencer Hati-hati Saat Diendorse, Ingat Pesan OJK!

Ini jenis usaha sampingan yang lagi tren. Banyak ide menarik yang bisa kamu jadikan konten di Youtube sehingga kamu bisa jadi Youtuber.

Sebaiknya sesuaikan konten Youtube kamu dengan sesuatu yang kamu sukai. Sehingga saat kamu membuat konten kamu menjalaninya dengan senang hati.

Selain bisa membantu orang lain dengan konten-konten yang bermanfaat, kamu juga bisa mendapat bayaran yang tak sedikit jika aku Youtube kamu telah dimonetisasi. (*)

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya