
"Kita harus hargai institusi pemerintah kita," ujarnya.
Ia mengaku konten prank yang dilakukannya di Polsek Kebayoran Lama merupakan idenya sendiri.
Sebelum membuat konten, Baim sudah mendapatkan peringatan dari Paula Verhoeven.
BACA JUGA: Prank KDRT, Baim Wong dan Paula Resmi Dilaporkan ke Polisi
Namun, ayah Kiano Tiger Wong itu tetap kukuh melanjutkan konten prank KDRT tersebut.
"Istri saya sudah memperingatkan, hanya saya pribadi yang punya ide," kata Baim Wong. (mcr31/jpnn)
BACA JUGA: Baim Wong Diingatkan Aa Gym, Tanggung Dosa dari Komentar Negatif
Lihat video seru ini:
Artikel ini sudah tayang di Baim Wong Buka Suara Soal Prank KDRT, Ternyata Idenya Dari Sini