3 Jenis Sunscreen untuk Melindungi Kulit dari Sinar Matahari

3 Jenis Sunscreen untuk Melindungi Kulit dari Sinar Matahari - GenPI.co KEPRI
Ilustrasi. Sunscreen atau tabir surya merupakan skincare wajib untuk melindungi kulit dari sinar matahari. Foto: Pixabay.

Selain itu, tabir surya ini dapat menjadi pilihan bagi Anda yang memiliki kulit rentan terhadap jerawat karena tidak menyumbat pori wajah.

3. Sunscreen powder 

Malas dan sering lupa pakai tabir surya, padahal sudah memakai riasan Inilah keunggulan tabir surya dalam bentuk bedak yang menjadi andalan para beauty enthusiast. 

Tabir surya bentuk bedak ini memberikan lapisan perlindungan sinar UV pada wajah sekaligus bekerja sebagai setting powder untuk mengunci riasan wajah.

BACA JUGA:  5 Manfaat Timun untuk Kulit Wajah, Dahsyat!

Sunscreen powder juga dapat mengontrol minyak berlebih dan menyamarkan tampilan pori wajah.

Untuk memberikan tampilan wajah yang natural, Anda bisa menggunakan sunscreen powder dengan warna transparan yang cocok digunakan untuk seluruh warna kulit.

 (ant)

Simak video berikut ini:

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya