Jelang Lebaran Warga Batam Berburu Pakaian Bekas

Jelang Lebaran Warga Batam Berburu Pakaian Bekas - GenPI.co KEPRI
Seorang pengunjung sedang memilih pakaian bekas di kawasan pasar seken Taras, Botania. Foto: Alamudin/GenPI.co Kepri.

Sementara pengunjung lain di Pasar pakaian bekas Taras, Botania, Fahrurozi saat ditemui mengaku mencari pakaian bekas adalah seni melatih kesabaran.

"Kalau cari pakaian bekas yang bagus dan bermerek ya harus sabar," ujarnya.

Dirinya mengaku meski baru mendapatkan THR dari tempa bekerjanya, ia lebih memilih membelanjakan pakaian bekas daripada yang baru dan bermerek di mal.

BACA JUGA:  Tips Mengatur Keuangan Jelang Lebaran, Biar Kantong Tak Jebol

 "Lumayan habis 500 ribu aja udah dapat pakaian banyak. Sisa uang bisa buat kebutuhan lain atau ditabung," ujarnya.

Pakaian bekas yang biasa dipasarkan di sejumlah pasar di Batam biasanya berasal dari Singapura dan Malaysia.

BACA JUGA:  5 Cara Bijak Memanfaatkan THR, Bisa Ditiru Nih!

Meski pakaian bekas namun kualitas sangat memuaskan jika sabar mencari. Bahkan jika beruntung, mereka bisa membawa pulang merk branded. (*)

Lihat video seru ini:

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya