Liburan Naik Pesawat? Ini Pesan Spesialis Kedokteran Penerbangan

Liburan Naik Pesawat? Ini Pesan Spesialis Kedokteran Penerbangan - GenPI.co KEPRI
Ilustrasi. Liburan menggunakan pesawat terbang. Foto: ANTARA/Pexels)

Calon penumpang yang sedang terkena flu disarankan untuk menunda perjalanan naik pesawat. Selain karena akan terjadi ketidaknyamanan karena perbedaan tekanan udara di kabin pesawat, sirkulasi udara yang tertutup membuat penularan penyakit rawan terjadi.

Daniel mengatakan, memang wajar bila masyarakat berbondong-bondong ingin bepergian dengan pesawat untuk melepas penat setelah perjalanan kian dipermudah dan perbatasan antar negara sudah dibuka.

Namun, menjaga kesehatan dan mempersiapkan diri sebelum terbang tetap penting karena penularan penyakit rawan terjadi di perjalanan udara. (ant)

BACA JUGA:  Liburan ke Harris Resort Barelang Yuk, Ada Promo Menarik!

 

Video seru hari ini:

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya