Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia atau APEKSI mengadakan Rapat Kerja Teknis Nasional (Rakernas). Sejumlah topik dibahas dalam pertemuan tersebut.
Bupati Temanggung Agus Setyawan menyebut daerahnya kekurangan sekitar 900 guru, terutama untuk jenjang Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP).