Tahun ini jalur dua jalan Bengkong Baru, Kecamatan Bengkong bisa dilewati kendaraan. Jalur dua yang baru dibuka ini tujuannya untuk mengurai kemacetan.
Kanwil Bea Cukai Jakarta turut hadir dalam konferensi pers pemusnahan barang bukti narkoba yang digelar di Ditresnarkoba Polda Metro Jaya pada Kamis (26/6)