Kabupaten Bintan punya produk unggulan, yaitu beras sorgum Sei Jeram atau beras gumiram. Tanaman sorgum tersebut ditanam dan diproduksi di Dea Lancang Kuning.
Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama atau NU membangun pondok pesantren di Kawasan Bengkong Sadai Kecamatan Bengkong. Peletakan batu pertama dihadiri Gubernur.
Pawai Tatung merupakan tradisi leluhur etnis Tionghoa. Kegiatan spiritual ini dihelat di Batam dan direkomendasikan jadi event pariwisata internasional.
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Hang Nadim merilis kondisi cuaca Kepri hari ini. BMKG menyebut tiga wilayah di Kepri mesti hati-hati.
Asita Kepri Travel Mart (AKTM) 2022 diisi talkshow mengenai recovery pariwisata Kepri. Ketua DPD Asita Kepri Eva Betty menjadi narasumber dalam talkshow.
Penemuan Covid-19 varian omicron subvarian XBB di Batam mengkhawatirkan. Data terakhir yang disebutkan Satgas Covid-19 Kepri ada puluhan orang terpapar.